Home » , , , » Harga Huawei Ascend Y300

Harga Huawei Ascend Y300

Huawei yang merupakan produsen smartphone asal China kembali memperkenalkan smartphone terbarunya yang akan segera masuk ke Indonesia. Smartphone terbaru dari Huawei ini dinamakan Ascend Y300 yang akan mengusung sistem operasi Android Jelly Bean.

Huawei Ascend Y300 nantinya akan dibanderol dengan harga yang relatif terjangkau yakni dibawah 2 juta. Meskipun memiliki harga yang murah, namun spesifikasi Smartphone Android ini terbilang cukup lumayan diantaranya menggunakan prosesor Qualcomm MSM8225 Snapdragon Cortex-A5 Dual-core dengan clock speed 1 GHz yang dipadukan dengan GPU Adreno 203.

Berikut Spesifikasi Huawei Ascend Y300:
harga ascend Y300 di indonesia
Jaringan: GSM 850 / 900 / 1800 / 1900, HSDPA 900 / 2100
Display: 480 x 800 pixels, 4.0 inches (~233 ppi pixel density) Multitouch up to 5 fingers Protection Scratch-resistant glass, IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
Prosesor: Qualcomm MSM8225 Snapdragon CPU Dual-core 1 GHz Cortex-A5
GPU: GPU Adreno 203 Sensors Accelerometer, proximity
OS: Android v4.1 (Jelly Bean)
Kamera utama: 5 MP, 2592x1944 pixels, autofocus, LED flash, Geo-tagging
Kamera sekunder: VGA
Konektivitas:HSDPA, 7.2 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps, Wi-fi, Bluetooth v2.1 with A2DP, EDR, microUSB v2.0, USB On-the-go, GPS with A-GPS
Baterai: Li-Ion 1730 mAh battery, Siaga 320 jam (2G) / 320 jam (3G), Bicara/Aktif 5 jam (2G) / 5 jam (3G)
Lain-lain:
Browser HTML, Java MIDP emulator, Fitur tambahan: FM radio, - SNS integration - Organizer - Document viewer - Photo viewer/editor - Voice memo/dial - Predictive text input

Harga Huawei Ascend Y300 berkisar Rp 1.399.000,00. Sayangnya smartphone terbaru ini tidak menggunakan Dual SIM padahal sekarang ini ponsel dengan kartu SIM ganda banyak peminatnya di Indonesia.

0 comments:

Posting Komentar

advertisement